Beberapa
waktu yang lalu ada pengunjung blog ini yang merequest untuk dibuatkan artikel
mengenai daftar KAP yang terletak di medan, jadi admin memutuskan untuk menulis
artikel tersebut. inilah beberapa nama kantor akuntan publik yang berada di kota
medan yang admin sudah pernah kunjungi ataupun yang admin dapatkan dari website
Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).
1.
KAP Syamsul Bahri TRB, MM, Ak dan Rekan
Untuk Info lebihnya bisa
agan klik di sini
2.
KAP Erwin, Zikri & Togar
Untuk Info lebihnya bisa agan klik di sini
3.
KAP Chatim, Atjeng, Sugeng & Rekan (Cabang Medan)
Untuk Info lebihnya bisa agan klik di sini
4.
KAP Dra. Meilina Pangaribuan, MM
Untuk
Info lebihnya bisa agan klik di sini
5.
KAP Drs. Katio & Rekan
Untuk
Info lebihnya bisa agan klik di sini
6. KAP Drs. Syahrun Batubara
Untuk
Info lebihnya bisa agan klik di sini
Itulah
beberapa kantor akuntan publik yang berada di kota medan yang admin ketahui dan
dapatkan dari website Badan Pemeriksa Keuangan, dan untuk agan2 yang dikota
medan yang ingin menambahkan silahkan tinggalkan info di komentar dan untuk
agan2 yang berada di kota – kota lain di indonesia dapat melihat info kantor
Akuntan Publik yang berada di daerah sekitar agan dengan mengunjungi link ini.
Semoga informasi tersebut dapat berguna bagi agan2
sekalian dan jangan lupa untuk terus dukung kami agar kami dapat terus
memberikan informasi yang berguna bagi agan2 sekalian.
No comments:
Post a Comment
Sebagai pengunjung blog yg baik jgn lupa y tinggalkan komentar, saran atau y itu gak usah dibilang agan2 semua tau kan, agar blog ini bisa terus memberikan informasi pada agan - agan semua.